Modul Keterampilan

Posted by Diposkan oleh Subkiyadi On 10:01 AM

Modul Keterampilan

Judul

Teknik Pengorganisasian Rakyat

Tujuan

Mengaplikasikan wawasan dan kecakapan dalam mengorganisir rakyat untuk mencapai tujuan organisasi

Peserta memiliki keterampilan dalam pengorganisasian rakyat.

Pokok Bahasan

- Membangun lingkar inti

- Memperjuangkan aspirasi rakyat

- Membina hubungan yang baik ke seluruh elemen masyarakat

- Beraliansi dengan elemen perjuangan

Tujuan Khusus yang diharapkan

- Peserta mampu membangun lingkar inti (tim inti)

- Peserta mampu memperjuangkan aspirasi rakyat

- Peserta mampu membina hubungan yang baik keseluruh elemen masyarakat

- Peserta mampu beraliansi dengan elemen masyarakat

Metode dan Media Pembelajaran

Metode : Diskusi, Problem Solving, strategi aksi, simulasi, resensi film.

Media Pembelajaran :

- Kajian Khusus

- Penayangan film documenter “ Kudeta yang tak disiarkan TV / Demokrasi di Venezuela

- Kliping media

Langkah Kerja dan Proses Pembelajaran

Langkah Kerja :

- Partisipan diajak untuk bisa mengajak dan mempengaruhi rakyat untuk bisa berjuang bersama

- Partisipan diajak untuk merancang sasaran dan taktik yang efektif

- Partisipan diajak untuk bisa menganalisis keadaan.

Pertanyaan Pokok :

- Langkah apa yang dilakukan untuk menghadapi masyarakat yang majemuk dan multi persepsi ?

- Kelompok elemen mana yang akan diajak atau dilibatkan dalam kegiatan ini ?

- Kegiatan – kegiatan apa yang akan dilakukan untuk mengorganisir masa ?

Bahan dan Peralatan

- Metaplan

- LCD

- Laptop

Waktu

180 Menit

0 komentar

Post a Comment